Cara Masuk ke Safe Mode di Android

Assalamu'alaikum
Berhubung padatnya jadwal ane, ane jadi jarang update artikel mohon dimaklumi ya:) Kali ini ane mau share cara masuk ke safe mode di android, apa sih Safe Mode itu? sama aja kayak di komputer, fungsinya buat mematikan semua aplikasi yang gak penting dan ngejalanin fungsi-fungsi intinya aja alias mempercepat kinerja smartphone


Berikut tutorialnya :
1. Klik tahan tombol power, lalu akan muncul kotak dialog. Setelah itu, klik tahan tulisan Power Off


2. Lalu akan muncul kotak dialog lagi, klik OK


3. Setelah reboot, anda sudah masuk ke dalam Safe Mode :)
4. Jika anda ingin mematikan fitur Safe Modenya, anda cukup reboot kembali smartphone anda
5. Selesai :)

NB :
1. Cara ini tidak berlaku untuk semua brand smartphone
2. Untuk Samsung bisa di cek caranya disini

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

5 komentar

komentar
August 25, 2015 6:53 am delete

mantap infonya, makasih banyak bro

Reply
avatar
September 12, 2015 4:54 am delete

wait, perasaan yang ane setelah di klik power off gaada dialog lagi?

Reply
avatar
September 12, 2015 9:00 pm delete

mempercepat kinerja smartphone, trus kalo mau razia hp cara ini bisa dipake wokwokwok

Reply
avatar
September 12, 2015 9:00 pm delete

artikel sudah ane update y gan:)

Reply
avatar